11 Sep 2012

September Imaji

Semua seolah berjalan begitu lamanya
Tanpa ada aba-aba
Pun suara seolah menggurita
Senyap dalam kesunyian
Sapa dalam kesendirian
Tawa dalam kekosongan
Kita bercerita diantara jurang tanpa dasar.
Lewat isyarat yang mungkin telah penat.

~Sebelas. Sembilan. DuaBelas


*Akhirnya kembali berpuisi, meski sajak ini patah dalam imajinasi

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Silahkan tinggalkan jejak dengan sejuta manfaat yang memotivasyifa^_^

Dua beda

 Terkadang luka ada baiknya datang diawal. Agar kau tau bahwa hidup tak hanya tentang cinta.  Gemerlap dunia hanya persinggahan yg fana.  Me...